IMPLEMENTASI LAYANAN INFORMASI AKADEMIK MENGGUNAKAN TWITTER

  • Diartono Dwi
  • Herny Februariyanti

Abstract

Social media merupakan aktivitas dua arah yang biasa diterapkan dalam pertukaran segala macam informasi pada komunitas, dan perkenalan sesama pengguna dalam bentuk tulisan, visual, aupun audio visual. Seiring dengan hadirnya layanan social media, mulailah berembang jejaring sosial seperti  friendster, myspace, facebook dan juga layanan blog gratis, seperti blogspot serta wordpress, dan salah satu mikroblog yang saat ini banyak digunakan oleh masyarakat seluruh dunia yaitu twitter.


Dengan dukungan perangkat mobile yang semakin bertumbuh pesat, real time information yang menggunakan media sosial bisa membatu penyebaran informasi.     Twitter sebagai sarana penyebaran informasi ke user dengan tujuan utama adalah tersampaikannya informasi akademik secara langsung ke user dalam hal ini adalah mahasiswa. Dalam penelitian ini telah dibuat sistem informasi layanan akademik menggunakan twitter. Interaksi pemakai dengan sistem dapat melalui tweet atau direct message. Sistem membutuhkan waktu tunggu untuk melakukan respon. Jika dibandingkan dengan instant messaging yang mampu merespon secara real time, direct message mempunyai kelemahan karena dibatasi jumlahnya oleh twitter. Namun dalam hal menyebarkan secara luas lebih mudah memanfaatkan twitter

 

Disajikan di :

Konferensi Nasional Sistem Informasi
STIMIK DIPANEGARA MAKASAR
27 Pebruari – 1 Maret 2014

IMPLEMENTASI LAYANAN INFORMASI AKADEMIK

MENGGUNAKAN TWITTER


Dwi Agus Diartono, M.Kom., Herny Februariyanti, ST., M.Cs


Abstract Social media merupakan aktivitas dua arah yang biasa diterapkan dalam pertukaran segala macam informasi pada komunitas, dan perkenalan sesama pengguna dalam bentuk tulisan, visual, aupun audio visual. Seiring dengan hadirnya layanan social media, mulailah berembang jejaring sosial seperti friendster, myspace, facebook dan juga layanan blog gratis, seperti blogspot serta wordpress, dan salah satu mikroblog yang saat ini banyak digunakan oleh masyarakat seluruh dunia yaitu twitter.

Dengan dukungan perangkat mobile yang semakin bertumbuh pesat, real time information yang menggunakan media sosial bisa membatu penyebaran informasi. Twitter sebagai sarana penyebaran informasi ke user dengan tujuan utama adalah tersampaikannya informasi akademik secara langsung ke user dalam hal ini adalah mahasiswa. Dalam penelitian ini telah dibuat sistem informasi layanan akademik menggunakan twitter. Interaksi pemakai dengan sistem dapat melalui tweet atau direct message. Sistem membutuhkan waktu tunggu untuk melakukan respon. Jika dibandingkan dengan instant messaging yang mampu merespon secara real time, direct message mempunyai kelemahan karena dibatasi jumlahnya oleh twitter. Namun dalam hal menyebarkan secara luas lebih mudah memanfaatkan twitter

Keywordstwitter, layanan informasi akademik, tweet, direct message, mention

DB Error: Table './ojs/metrics' is marked as crashed and last (automatic?) repair failed