RANCANG BANGUN E- COMMERCE UNTUK PENJUALAN AKSESORIS ANIME PADA TOKO D’CLOTH MENGGUNAKAN FRAMEWORK LARAVEL

  • 12.01.53.0057 DICKY SETIAWAN

Abstract

Abstrak
Penelitian  ini  meneliti  tentang  perancangan  e- commerce  pada  toko  D’Cloth menggunakan  framework  Laravel.  Permasalahannya  adalah  Bagaimana  membuat rancang  bangun  e- commerce  untuk  penjualan  aksesoris  anime  pada  toko  D’Cloth menggunakan  framework  laravel.

Penelitian  ini  mempermudah  customer  untuk  melihat  produk  apa  saja  yang dijual  pada  toko  D’Cloth  secara  detail  dan  tidak  perlu  lagi  pergi  ke  toko  secara langsung  untuk  melihat  detail  produk yang  dijual. Dengan  adanya  e- commerce  ini  membantu  pihak  customer  dan  penjual  dalam
melakukan  proses  transaksi  pemesanan  dan  penjualan barang.  Serta  memperluas jangkauan  pemasaran,  yang  kemudian  meningkatkan  jumlah  penjualan.


Kata Kunci:  e-commerce, waterfall, laravel, penjualan

DB Error: Table './ojs/metrics' is marked as crashed and last (automatic?) repair failed