PENANGANAN BANQUET EVENT ORDER DI HOTEL PANDANARAN SEMARANG

  • Triany Sulistyawati

Abstract

Dalam penyelenggaraan suatu acara didalam hotel terdapat salah satu bagian dari food and beverage service yang bertanggung jawab dalam pelaksanaan acara. Bagian tersebut adalah Banquet Section, yaitu salah satu bagian dari Food and Beverage Service yang bertanggung jawab terhadap pelaksanaan acara serta penyediaan fasilitas acara. operasional kerja Banquet Section ditentukan oleh marketing department. Karena marketing department bertanggung jawab terhadap penjualan kamar hotel, meeting and function room dan juga fasilitasnya. Marketing department juga bertanggung jawab mencatat data tamu apabila suatu transaksi mengenai meeting and function room telah disepakati oleh tamu dengan marketing department. Setelah itu  marketing department segera mencatat data tamu, permintaan tamu serta kebutuhan yang digunakan dalam pelaksanaan acara. Kemudian marketing department membuat Banquet Event Order (B.E.O).

DB Error: Table './ojs/metrics' is marked as crashed and last (automatic?) repair failed